MASA DAN KENANGAN
masa dan kenangan,
pergi dan berlalu,
tidak bisa kembali;
memori itu,
apakah waktu terhenti,
bisa perjalananku tamat disini,
atau bisakah is kekal seperti itu,
selama dan bersamanya,
kini waktu itu berubah,
berdetik dan berdetik,
seperti degupan jantungku;
akan debaran cintamu,
biarlah ia terus berdetik,
tanpa henti dan penghujung,
seperti kasihku kepadamu;
untuk waktu ini dan di waktu lain,
waktuNya yang menentukan,
waktuNya jua yang memisahkan,
aku berdiri di menara waktu;
menyatakan waktu lalu bisa kembali!
lakaran dan puisi -7 November 1999
Puisi untuk wardina - Kembara Taiping
masa dan kenangan,
pergi dan berlalu,
tidak bisa kembali;
memori itu,
apakah waktu terhenti,
bisa perjalananku tamat disini,
atau bisakah is kekal seperti itu,
selama dan bersamanya,
kini waktu itu berubah,
berdetik dan berdetik,
seperti degupan jantungku;
akan debaran cintamu,
biarlah ia terus berdetik,
tanpa henti dan penghujung,
seperti kasihku kepadamu;
untuk waktu ini dan di waktu lain,
waktuNya yang menentukan,
waktuNya jua yang memisahkan,
aku berdiri di menara waktu;
menyatakan waktu lalu bisa kembali!
lakaran dan puisi -7 November 1999
Puisi untuk wardina - Kembara Taiping
This poem tries to capture the time and memories spent together with my beloved wife. it expresses the emotional attachment that i have for her and how i wished for the moment and the love for her to be eternal.
The poem was written quite a long time ago in my old travel book. During those times I'd always go for travelling and make sketches of places that I visited. Sometimes those sketches came together with spontaneous poems which came across my mind at the moment. It documented the emotions that I felt during that time. (Didn't have video camera-couldn't afford one)I should continue the book....to be continued.
"A poem is never finished, only abandoned."Paul Valery
Ambroise-Paul-Toussaint-Jules Valéry (French IPA: [vale'ʀi]) (October 30, 1871 – July 20, 1945) was a French poet, essayist, and philosopher. His interests were sufficiently broad that he can be classified as a polymath. In addition to his fiction (poetry, drama and dialogues), he also wrote many essays and aphorisms on art, history, letters, music, and current events. from wikipedia http://en.wikipedia.org/wiki/Paul_Val%C3%A9ry
No comments:
Post a Comment